Hati-Hati! Ini 5 Gejala Covid-19 yang Mungkin Anda Alami Namun Jarang Disadari

- 26 Juni 2021, 22:30 WIB
ilustrasi Terkena Flu.*
ilustrasi Terkena Flu.* /Andrea Piacquadio/pexels

ZONAPEKANBARU.COM - Menghadapi pandemi virus corona, tak hanya tenaga medis yang putar otak, tapi juga ilmuwan.

Para ahli ini menemukan 5 indikator atau gejala awal pada tubuh yang diduga terjangkit Covid-19.

Salah satunya adalah diare. Memang seseorang yang menderita diare tidak selalu karena terjangkit virus corona.

Baca Juga: Masker Dua Lapis Lebih Ampuh Tangkal COVID-19? Ini Kata Peneliti

“Namun, diare telah dilaporkan sebagai gejala awal pada pasien positif Covid-19," ucap Dr Diana Gall Diana yang dikutip Jurnal Presisi dari The Sun, sebuah media terbitan Inggris.

Tidak hanya probelm pencernaan, para ilmuwan menyebut setidaknya ada 5 gejala Covid-19.

1. Muntah, Sakit Perut dan Diare

Ada studi baru yang diterbitkan dalam America Journal of Gastroenterology.

Berdasarkan data 204 pasien Covid-19 di Hubei, Tiongkok, ditemukan hampir 50 persen pasien mengalami diare, muntah atau sakit perut.

2. Infeksi Mata

Halaman:

Editor: Gadis Bunga Cynintia


Tags

Terkait

Terkini