Langsung Disalurkan ke Rekening, Ini Cara Cek Penerima BLT UMKM Rp 1,2 Juta, Akses 2 Website Ini

- 7 Juni 2021, 13:21 WIB
Langsung Disalurkan ke Rekening, Ini Cara Cek Penerima BLT UMKM Rp 1,2 Juta, Akses 2 Website Ini.*
Langsung Disalurkan ke Rekening, Ini Cara Cek Penerima BLT UMKM Rp 1,2 Juta, Akses 2 Website Ini.* /ANTARA/M Risyal Hidayat

ZONAPEKANBARU.COM - Berikut ini cara cek data penerima BLT UMKM senilai Rp 1,2 juta yang akan disalurkan langsung ke rekening nasabah.

Para penerima hanya perlu mengakses laman eform.bri.co.idbpum atau banpresbpum.id. Pemerintah memberikan bantuan langsung tunai untuk pelaku UMKM senilai Rp 1,2 juta.

Bantuan ini akan disalurkan secara langsung ke setiap rekening penerimanya. Sebelum ke tahap pencairan, calon penerima dapat mengecek terlebih dahulu apakah mendapat bantuan atau tidak.

Untuk nasabah BRI, pengecekan dapat dilakukan secara online melalui laman resmi eform.bri.co.idbpum.

Sementara itu, pengecekan oleh nasabah BNI dilakukan dengan mengakses laman banpresbpum.id.

Penyaluran BPUM bagi pelaku usaha mikro ini akan dilakukan secara bertahap sampai kuartal ketiga tahun 2021.

Adapun anggaran BLT UMKM 2021 ini menyasar kepada 12,8 juta pelaku usaha mikro di seluruh Indonesia.

Lantas, bagaimana cara mengecek penerima BPUM?

Berikut ini cara pengecekan nama penerima BLT UMKM Rp 1,2 juta di BRI dan BNI.

Panduan mengecek penerima BPUM di Bank BRI:

Halaman:

Editor: Desfa Reja


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah