5 Makanan Pahit Ini Baik Untuk Kesehatan, Salah Satunya Cegah Pertumbuhan Sel Kanker

- 6 April 2021, 19:24 WIB
Kombinasi Teh Hijau dan Lemon.*
Kombinasi Teh Hijau dan Lemon.* /PEXELS/Raka Miftah

ZONAPEKANBARU.COM - Makanan pahit biasanya tidak disukai oleh masyarakat, apalagi anak-anak. Namun tidak sedikit juga yang menyukainya.

Terlepas dari rasanya yang pahit, beberapa makanan pahit justru bisa memberikan manfaat bagi kesehatan tubuh karena juga mengandung gizi dan nutrisi yang dibutuhkan tubuh.

Dikutip dari laman kesehatan Healthline, inilah 5 makanan pahit yang baik untuk kesehatan.

Baca Juga: 5 Cara Membuat Kue Kering Coklat Sederhana, Tekstur Renyah

1. Kulit Jeruk

Saat akan makan jeruk, biasanya kita akan membuat bagian serabut putih yang menempel di buah jeruk karena rasanya pahit.

Padahal, serabut putih tersebut ternyata memiliki banyak manfaat, karena mengandung antioksidan flavonoid.

Antioksidan flavonoid ini berguna untuk memperkuat sistem kekebalan tubuh yang berguna untuk menghindari serangan berbagai penyakit, nih.

2. Pare

Pare dikemas dengan fitokimia seperti triterpenoid, polifenol, dan flavonoid yang telah terbukti memperlambat pertumbuhan berbagai jenis kanker.

Halaman:

Editor: Gadis Bunga Cynintia


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x