Segudang Manfaat Jika Merendam Kaki dengan Air Garam, Nyesal Kenapa Gak Tahu dari Dulu!

- 27 Maret 2021, 12:22 WIB
Segudang Manfaat Jika Merendam Kaki dengan Air Garam, Nyesal Kenapa Gak Tahu dari Dulu!.*
Segudang Manfaat Jika Merendam Kaki dengan Air Garam, Nyesal Kenapa Gak Tahu dari Dulu!.* /PEXELS/

ZONAPEKANBARU.COM - Merendam kaki dengan air garam adalah terapi rumahan yang telah dilakukan sejak dahulu kala.

Tidak sulit menyiapkan home remedy yang satu ini. Anda hanya perlu ember yang cukup besar untuk menampung kedua kaki.

Bukan sekadar untuk tujuan relaksasi, merendam kaki dengan air garam ternyata punya banyak manfaat kesehatan lain. Berikut beberapa manfaat sehat rendam kaki dengan air garam:

Baca Juga: 4 Olahraga Weekend Ini Dapat Redakan Stres Pekerjaan

Meredakan Stres

Merendam kaki dalam air hangat yang bercampur garam epsom lembut di kulit akan bantu menenangkan pikiran setelah melewati hari yang panjang dan melelahkan.

Dengan begitu, Anda bisa menjadikan aktivitas merendam kaki sebagai salah satu cara melepas lelah dan mencegah stres di rumah.

Selain manfaat yang telah disebutkan, beberapa penelitian berhipotesis bahwa rendam kaki dengan air garam juga bisa bantu mengurangi bengkak, kram, radang sendi, bahkan meningkatkan kualitas tidur.

Baca Juga: Tak Banyak yang Tahu, Inilah 5 Manfaat Buah Naga untuk Kesehatan

Menghilangkan Pegal

Halaman:

Editor: Desfa Reja


Tags

Terkait

Terkini

x